Kawah Media
Pesan akan dijawab dalam beberapa jam
Terima kasih telah menghubungi Adm. Sosial Media Kawah Book Corner. Silakan beri tahu apa yang dapat kami bantu?
Mulai Percakapan

TEKNIK TERBARU BUDIDAYA VANILI DI PERKARANGAN RUMAH & POT

Variasi Produk:

Original , New , Wrapping.

Kategori : Pertanian

Share

Berat : 170
Lebar : 15
Panjang : 23

Sinopsis
Tingginya permintaan dan harga vanili di dunia menjadi sebuah peluang besar untuk digarap. Saat ini, permintaan vanili dari Indonesia terus meningkat karena menurunnya pasokan vanili dari pusat-pusat budi daya vanili di dunia. Pada tahun 2017, Indonesia tercatat sebagai produsen vanili terbesar kedua di dunia setelah Madagaskar. Melalui buku ini, penulis mencoba membagikan pengalamannya dalam membudidayakan tanaman vanili secara benar dan tepat. Terdapat dua aspek utama yang sangat ditekankan penulis untuk memperoleh vanili berkualitas ekspor, yaitu masa panen buah dan proses pengolahan buah hasil panen secara tepat. Harapan penulis, semua pihak yang terlibat dalam budi daya, pengolahan buah, hingga pemasaran vanili dapat menjaga nama baik vanili Indonesia di mata dunia.

Powered by MakeWebEasy.com
Website ini menggunakan kukis untuk pengalaman terbaik Anda, informasi lebih lanjut silakan kunjungi Kebijakan Privasi  dan  Kebijakan Kukis